Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2016

Kesehatan Klep Jantung

Mengapa kita harus peduli dengan kesehatan klep atau katup jantung kita ? Coba perhatikan fungsinya klep jantung ini yang luar biasa pentingnya yaitu sebagai pintu atau gerbang masuk dan keluarnya darah ke jantung. Dia sebagai gerbang loh.. dimana gerbang harus bisa menutup dan harus bisa membuka dengan baik agar arus lalu lintas berjalan lancar bila kita ibaratkan sebagai jalan raya. Begitu juga dengan darah kita bila klep sebagai gerbang masuk dan keluarnya darah terganggu maka bisa dipastikan aliran darah kita tidak lancar. Sudah terbayang sekarang ya betapa pentingnya keberadaan dari klep jantung ini. Bayangkan bila tidak ada klep jantung, maka peredaran darah tidak ada yang mengatur dan menahan agar memiliki kekuatan bisa mengalirkan darah keseluruh tubuh, bukan hanya itu banyaknya darah yang diangkut juga tidak ada yang mengatur sehingga akan ada keadaan kekurangan dan akan ada keadaan kelebihan padahal darah yang mengalir ke tubuh kita haruslah tidak boleh kekurangan atau k